Jumat, 09 April 2010

wanita vs nyatanya

Dari segi seni,perempuan memiliki keindahan
Sehingga banyak lelaki yang terpikat oleh keindahan itu
Akan tetapi.....
Perempuan bukan dijadikan di atas kepala
Untuk disanjung-sanjung dan dipuja-puja
Perempuan juga bukan dijadikan di bawah kaki
Untuk dipijak pijak sebagai alas kaki
Tetapi perempuan dijadikan
Dari tulang rusuk kiri laki-laki
Dengan tujuan
Dekat dengan hati untuk di sayangi
Dekat dengan tangan untuk di lindungi
Akal perempuan itu setipis rambutnya
Selalu mengikuti perasaan ketika berbicara
Hati perempuan itu serapuh kaca
Mudah tersentuh oleh kata-kata
Nafsu perempuan itu setinggi gunung
Hanya keimanan yang mampu menghalangnya

Tidak ada komentar: